VISI KEILMUAN

Menjadi prodi yang unggul di kawasan Asia Tenggara dalam menyelenggarakan pendidikan sejarah yang menghasilkan tenaga pendidik yang berkarakter, mampu berinovasi, dan terampil dalam mengembangkan pembelajaran yang sesuai dengan perkembangan IPTEK pada tahun 2025

TUJUAN KEILMUAN

  1. Terlaksananya pembelajaran yang berkualitas
  2. Menghasilkan lulusan kompetitif dan inovatif
  3. Menghasilkan lulusan yang berdaya saing di bidang non kependidikan, seperti jurnalis, pemandu wisata,  kearsipan, dan wirausaha
  4. Terlaksana kerjasama dengan berbagai lembaga pada tingkat Asia Tenggara
  5. Meningkatkan karya akademik melalui kegiatan penelitian dan pengembangan keilmuan bidang pendidikan dan sejarah
  6. Berkontribusi secara aktif dalam pemberdayaan masyarakat melalui berbagai Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH

Prodi Pendidikan Sejarah sudah ada sejak Universitas Negeri Padang didirikan. Universitas Negeri Padang, pada awalnya bernama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG) di Batusangkar (1954 - 1956), memiliki enam jurusan, salah satunya adalah Jurusan Sejarah. Perkembangan berikutnya, PTPG berubah menjadi Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) di bawah Universitas Andalas Bukittinggi (1956 - 1958). Kemudian bernama FIKIP Unand Padang (1958 - 1964), dan tahun 1964 - 1965 bernama IKIP Jakarta cabang Padang. Selanjutnya periode 1965 - 1999 bernama IKIP Padang, dan sejak 1999 sampai saat ini berubah status menjadi Universitas Negeri Padang (UNP). Setiap kali terjadi perubahan sebagaimana diuraikan di atas, Prodi Pendidikan Sejarah merupakan salah satu program studi yang tetap eksis sebagai sebuah lembaga

Image

JURUSAN SEJARAH

Periode tahun 2020-2023 menjadi prodi bereputasi di Indonesia. Pada tahap ini, prodi memiliki sumber daya yang berkualitas, kualitas dan kuantitas penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang profesional serta publikasi berskala nasional, dan internasional, memiliki kerjasama lokal, nasional, dan internasional, layanan administrasi yang prima, melibatkan mahasiswa dalam kegiatan kompetisi nasional dan internasional, menghasilkan lulusan yang profesional, fasilitas pendukung di kelas berbasis teknologi, laboratorium berbasis teknologi, meningkatkan reputasi sebagai salah satu prodi unggul di Indonesia.

DOSEN DEPARTEMEN SEJARAH

Image

AGENDA 2023

Coaching Clinic Program Kreativitas Mahaisswa (PKM) diselenggarakan oleh Departemen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Kamis-Jumat, 23-24 Februari 2023 | Ruang Sidang FIS UNP
Image
Warisan Prasejarah sebagai Titik Tolak Perkembangan Sosial Budaya pada Masa Hindu Budha diselenggarakan oleh Departemen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Jumat, 17 Februari 2023 | Aula FIS UNP
Image
Penelusuran Jurnal Ilmiah sebagai Referensi dalam Menulis Artikel diselenggarakan oleh Departemen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Kamis, 9 Februari 2023 | Gedung B 23215
Image
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah diselenggarakan oleh Departmen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Jumat, 11 November 2022 | Aula FIS UNP

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Workshop "How to Write Scientific Article ?" yang diadakan oleh Departmene Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Jumat, 04 November 2022 | Rg. 23109 FIS UNP

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Departemen Sejarah FIS UNP

KULIAH UMUM
Siapa Pahlawan Hari Ini?
Bersama: 
Drs. Zul Asri, M.Hum (Dosen Departemen Sejarah FIS UNP)
Letda Inf P.M. Sinaga (Danton Bant Kompi Senapan B Batalyon Infanteri 133 Yudha Sakti)

Kamis, 10 November 2022
Pukul 09.00 - 12.00 WIB
Aula Gedung Baru FIS UNP (lantai 4)

Free Sertifikat

link pendaftaran:
https://bit.ly/kuliahumumHP


Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Implementation of Historical Thinking in Multimedia diselenggarakan oleh Departmen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Rabu, 7 Desember 2022 | Aula FIS

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Kuliah umum historiografi dan perkembangan metodologi sejarah | selasa 26 juli 2022 pukul 09:12:00 aula FPP UNP padang
Image
Shaping Your English for A Better Future diselenggarakan oleh Departmen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang | Jumat, 18 November 2022 | Rg. 23109

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Pelatihan mengenai menentukan ide topik suatu artikel ilmiah | Jumat, 28 Oktober 2022 | Rg. 23109 FIS UNP

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image
Pelatihan mengenal jurnal dan struktur penulisan artikel ilmiah | Jumat, 21 Oktober 2022 | Rg. 23109 FIS UNP

Posted by : Elfa Michellia Karima
Image

Kuliah umum Departemen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Padang akan diselenggarakan pada hari Sabtu, 9 April 2022, dengan narasumber Prof. Erwiza Erman, MA., Ph. D. dengan moderator Najmi, S. S., M. Hum. Kuliah umum ini diadakan secara langsung dan bertempat di Aula FPP UNP. 

Image

Sosialisasi yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Departemen Sejarah mengenai program MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka) ditujukan untuk mahasiswa Pendidikan Sejarah, yang diselenggarakan secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting. Acara dilaksanakan pada hari Rabu, 27 April 2022, dengan narasumber Dr. Zul Afdhal, S. Pd., M. Pd. serta tiga orang pemateri alumni PMM Angkatan I.

Image
0
MAHASISWA
0
DOSEN
0
ALUMNI
0
TENDIK

Berita

Dosen Departemen Sejarah melakukan pendampingan kepada mahasiswa yang tertarik untuk mengikuti PKM (Program Kreativitas ...

12
No More Articles

Information

Bagian Administrasi Jurusan Sejarah FIS UNP Gedung terpadu B Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Padang
Jalan Prof. Dr. Hamka, Air Tawar Padang, Sumatera Barat
Telepon: 0751 70556671
Fax: 0751 70556671
Email: info@fis.unp.ac.id